> >

Lapan Pastikan Dentuman Misterius di Malang Bukan kerena Meteor Jatuh

Peristiwa | 3 Februari 2021, 21:11 WIB
Ilustrasi meteorit. (Sumber: Ikonacolor)

"Jadi belum bisa dipastikan, tapi ya dugaan ke arah sana (asteroid yang jatuh ke Bumi), selain kemungkinan yang lain seperti seperti sonic boom (dentuman sonic) dari armada angkatan udara yang sedang latihan, dan lain sebagainya," ujarnya.

Dalam akun Twitter BPBD Kota Malang, disebutkan dentuman itu terjadi sekitar pukul 23.32 WIB.

Baca Juga: Gemuruh Dan Dentuman Terdengar Di Lokasi Pergerakan Tanah

Suara itu terdengar seperti letusan meriam dan terus terdengar pada dini hari, mulai pukul 00.000 hingga 01.30 WIB.

Suara itu terdengar dengan tempo yang lambat, sekali berbunyi, berhenti, lalu berbunyi lagi dengan tempo yang hampir sama. Terkadang terdengar dua kali suara dentuman yang hampir bersamaan.

 

Penulis : Johannes-Mangihot

Sumber : Kompas TV


TERBARU