> >

Panglima TNI Mutasi 181 Pati, Pangdam Jaya Eko Margiyono Jabat Pangkostrad

Politik | 28 Juli 2020, 23:32 WIB
Panglima TNI Marsekal Hadi TJahjanto, saat memberikan keterangan pers kepada wartawan di Jakarta, (22/3/2020) (Sumber: Kompas TV)

Pada 18 Juni 2020 lalu, Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto melakukan rotasi kepemimpinan.

Sebanyak 49 pati di tiga matra TNI dimutasi untuk memenuhi kebutuhan organisasi. Beberapa jabatan strategis turut mengalami pergantian salah satunya Panglima Kodam atau Pangdam.

Ada tiga jabatan Pangdam yang diganti oleh Panglima TNI antara lain Pangdam Diponegoro, Pangdam Bukit Barisan dan Pangdam Udayana.

Baca Juga: Panglima TNI Hadi Tjahjanto Sebut Saat Ini sedang Terjadi Perang Pikiran, Apa Maksudnya?

Mutasi tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/503/VI/2020 tanggal 18 Juni 2020 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan TNI.

 

Penulis : Johannes-Mangihot

Sumber : Kompas TV


TERBARU