Ini Beda Cacar dengan Cacar Monyet, Waspadai 7 Gejala Ini
Kesehatan | 22 Mei 2022, 14:37 WIBDilaporkan, perbedaan utama gejala cacar dan cacar monyet adalah monkeypox bisa menyebabkan kelenjar getah bening membengkak atau limfadenopati. Sementara tidak demikian pada penyakit cacar.
Masa inkubasi cacar monyet biasanya 7-14 hari. Namun, bisa berkisar antara 5-21 hari.
Baca Juga: 5 Cara Mencegah Penularan Virus Cacar Monyet yang Kasusnya Meningkat di Inggris
Berikut 7 gejala cacar monyet yang perlu diwaspadai:
- Demam
- Sakit kepala
- Nyeri otot
- Sakit punggung
- Pembengkakan kelenjar getah bening
- Panas dingin
- Kelelahan
Penulis : Danang Suryo Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas.com