Omicron Disebut Bikin Rambut Rontok Parah, Simak Penjelasannya
Kesehatan | 9 Februari 2022, 12:27 WIB“Rambut rontok setelah situasi stress bukanlah hal yang aneh. Orang dapat mengalami kerontokan rambut setelah melahirkan atau operasi besar, kami sekarang melihat hasil yang sama setelah infeksi Covid-10 pada beberapa orang,” papar Young.
Baca Juga: Sakit Kepala dan Pusing Bisa Jadi Gejala Omicron, Ini Ciri-Cirinya
Dermatologis di Texas yang melihat gejala pasca Omicron ini berpendapat bahwa siklus pertumbuhan rambut akan diatur ulang dalam waktu 1,5 tahun.
Apabila kerontokan rambut terlanjut terjadi, meningkatkan penyerapan vitamin rambut dan mengelola stres dapat menjadi salah satu hal yang dapat mengatasi.
Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Gading-Persada
Sumber : Fortune