> >

Menlu Sugiono Hadiri KTT BRICS: Indonesia Akan Serukan Persatuan Negara Berkembang

Kompas dunia | 22 Oktober 2024, 22:22 WIB
Menteri Luar Negeri RI Sugiono saat dipanggil Prabowo Subianto dalam pengumuman kabinet di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (20/10/2024). (Sumber: Kompas TV)

Waktu itu, Retno menyampaikan bahwa keputusan bergabung atau tidak ke BRICS diserahkan kepada pemerintahan Prabowo.

"Keputusan akan ada di dalam pemerintahan yang akan datang, tetapi kami terus memberikan masukan kepada presiden terpilih mengenai masalah BRICS ini," kata Retno pada 5 September lalu.

"Pada saat di awal-awal setelah penetapan presiden terpilih, saya memiliki kesempatan untuk bicara dengan Pak Prabowo, dan briefing mengenai BRICS ini termasuk yang saya sampaikan kepada beliau," imbuhnya.

Baca Juga: Wamenlu Anis Matta Fokus Isu Palestina: Amanat Konstitusi Kita Bantu Kemerdekaan Palestina

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU