> >

Duduk Berjauhan dengan Putin, Macron Ternyata Tolak Tes PCR di Rusia, Khawatir Data DNA Dicuri

Kompas dunia | 11 Februari 2022, 20:14 WIB
Presiden Prancis Emmanuel Macron menolak permintaan Kremlin agar mengikuti tes Covid-19 di Rusia, karena Paspampres Macron tidak ingin Rusia mendapatkan DNA Macron, seperti dilansir Straits Times, (11/2/2022). (Sumber: Straits Times)

"Rusia memberi tahu kami, Putin perlu dijaga dalam gelembung kesehatan yang ketat," kata sumber kedua.

Pada Kamis, tiga hari setelah Macron dan Putin mengadakan pertemuan dengan jarak sosial yang ketat, pemimpin Rusia itu menerima Presiden Kazakhstan Kassym-Jomart Tokayev. Kedua pria itu berjabat tangan, dan duduk berdekatan, hanya dipisahkan oleh meja kopi kecil.

 

Penulis : Edwin Shri Bimo Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Straits Times


TERBARU