> >

Koneksi Internet di Yaman Terputus Setelah Serangan Arab Saudi

Kompas dunia | 21 Januari 2022, 09:46 WIB
Seorang warga berada di antara puing-puing bangunan yang rusak akibat serangan udara koalisi pimpinan Saudi, di Sanaa, Yaman, Selasa, 18 Januari 2022. Pada Jumat, 21 Januari 2022 kembali terjadi serangan koalisi Arab Saudi terhadap perusahaan telekomunikasi di Yaman, yang membuat koneksi internet di negara itu terputus. (Sumber: Foto AP/Hani Muhammad)

Terputusnya kabel Falcon pada tahun 2020 yang disebabkan oleh jangkar kapal juga menyebabkan pemadaman internet yang meluas di Yaman. Sedangkan kabel darat ke Arab Saudi telah terputus sejak dimulainya perang saudara Yaman, sementara koneksi ke dua kabel bawah laut lainnya belum dibuat di tengah konflik.

Penulis : Tussie Ayu Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Associated Press


TERBARU