> >

Fosil Dinosaurus Raksasa Ditemukan di Argentina

Kompas dunia | 22 Januari 2021, 01:51 WIB
selebaran pada tanggal 20 Januari 2021 oleh CTyS-UNLaM Science Outreach Agency yang menunjukkan seorang paleontologi selama penggalian di mana fosil berusia 98 juta tahun ditemukan, di Formasi Candeleros di Lembah Sungai Neuquen, Argentina. (Sumber: Jose Luis Carballido CTyS-UNLaM / AFP)

“Kami sudah punya setengah ekor dan banyak serpihan tulang pinggul,” kata Carballido seraya menambahkan, “sudah jelas (tulang-tulang fosil) itu masih di dalam batu, sehingga kita perlu beberapa tahun lagi untuk menggali disini,”

Kerangka fosil tulang itu ditemukan di lapisan batu yang berusia 98 juta tahun, terbentuk pada masa Upper Cretaceous, tambah Alberto Garrido, direktur Musium di Zapala

“Kami menduga spesimen disini akan utuh (kerangka fosil penuh) atau setidaknya hampir utuh, “Semua bergantung pada hasil ekskavasi, namun bilapun lebih besar (daripada Patagotitan) atau lebih kecil, penemuan fosil dinosaurus utuh adalah hal yang baru.

Penulis : Edwin-Shri-Bimo

Sumber : Kompas TV


TERBARU