Link PDF Kisi-Kisi Materi Pokok SKB CPNS Kejaksaan Agung 2024, Bobot Nilai dan Jadwalnya
Loker | 21 November 2024, 13:00 WIBKemampuan Umum:
- Hukum Pidana
- Hukum Perdata
- Hukum Acara
- Hukum Tata Negara
- Hukum Internasional
- Hukum Administrasi Negara
- Hukum Umum
Kemampuan Khusus:
- Data dan bahan terkait pemantauan dan peninjauan, serta analisis dan evaluasi terhadap permasalahan hukum dan peraturan perundang-undangan, hukum tidak tertulis serta kebutuhan peraturan perundang- undangan.
- Data dan bahan terkait penyelesaian permasalahan hukum dan pengawasan pelaksanaan Peraturan PerundangUndangan yang terkait dengan tugas dan fungsi instansi Pemerintah.
- Data dan bahan terkait penyusunan/ evaluasi dokumen perjanjian dan pelaksanaan perjanjian Instansi Pemerintah.
- Data dan bahan terkait pengelolaan dan pengembangan informasi hukum.
- Data dan bahan terkait pelaksanaan pelayanan hukum dan perizinan.
- Data dan bahan terkait pelaksanaan advokasi hukum dalam perkara perdata, tata usaha negara, dan uji materiil peraturan perundang-undangan, pelaksanaan advokasi hukum diluar persidangan (nonlitigasi), pelaksanaan advokasi hukum secara adjudikasi, dan pelaksanaan advokasi hukum di forum alternatif penyelesaian sengketa.
Baca Juga: Link Cek Jadwal SKB CPNS Kemenkumham 2024, Ini Ketentuan, Aturan Pakaian, dan Jenis Tesnya
5. Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama
Kemampuan Umum:
- Keuangan Negara
- Perbendaharaan Negara
- Pemeriksaan Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Negara
Kemampuan Khusus:
- Penyelesaian Pembayaran dalam Rangka Pelaksanaan APBN
- Analisis Kinerja Pelaksanaan Anggaran
- Perencanaan Pelaksanaan Anggaran
- Penatausahaan Penerimaan dan Pengeluaran Negara
- Penyelenggaraan Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Kementerian/Lembaga
- Mengelola Kontrak Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Berikut link download kisi-kisi SKB CPNS Kejaksaan Agung 2024 selengkapnya. Klik di sini.
Bobot Nilai SKB CPNS Kejaksaan Agung 2024
SKB CPNS Kejaksaan Agung RI memiliki bobot 60 persen. SKB terdiri dari:
1. Jabatan dengan kualifikasi pendidikan Diploma 3 (D-III), Diploma 4 (D-IV), Sarjana (S-1), Profesi, dan Magister (S-2) :
- Substansi jabatan menggunakan CAT BKN, berbobot 50% (lima puluh persen).
- Tes Keterampilan/Skill Praktek Kerja, berbobot 40 % (empat puluh persen).
- Tes Wawancara, berbobot 10% (sepuluh persen).
- Tes Kesehatan yang bersifat menggugurkan, terdiri dari :
- Psikotes, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan nilai 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat;
- Kesehatan Kejiwaan, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan nilai 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat; dan
- Kesehatan Fisik, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat.
2. Jabatan dengan kualifikasi pendidikan SMA/sederajat :
1. Substansi Jabatan menggunakan CAT BKN berbobot 50% (lima puluh persen).
2. Tes Wawancara, berbobot 10 % (sepuluh persen).
3. Tes Keterampilan/Skill yang terdiri dari:
- Tes Praktek Kerja, berbobot 25 % (dua puluh lima persen).
- Tes Beladiri dan Kesamaptaan, berbobot 15 % (lima belas persen).
4. Tes Kesehatan yang bersifat menggugurkan, terdiri dari :
- Psikotes, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan nilai 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat;
- Kesehatan Kejiwaan, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan nilai 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat; dan
- Kesehatan Fisik, dengan nilai 0 (kosong) untuk yang Tidak Memenuhi Syarat dan 1 (satu) untuk yang Memenuhi Syarat.
Jadwal CPNS 2024
- Pengumuman seleksi: 19 Agustus-10 Agustus 2024
- Pendaftaran seleksi: 20 Agustus-10 September 2024
- Seleksi administrasi: 20 Agustus-17 September 2024
- Pengumuman hasil seleksi administrasi: 14-19 September 2024
- Konfirmasi penggunaan nilai seleksi kompetensi dasar CPNS tahun anggaran 2023 oleh peserta seleksi: 18-28 September 2024
- Masa sanggah: 20-22 September 2024
- Jawab sanggah: 20-24 September 2024
- Pengumuman pasca-masa sanggah: 23-29 September 2024
- Penarikan Data Final SKD CPNS: 29 September-1 Oktober 2024
- Penjadwalan SKD CPNS: 2-8 Oktober 2024
- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS: 9-15 Oktober 2024
- Pelaksanaan SKD CPNS: 16 Oktober-14 November 2024
- Pengolahan Nilai SKD CPNS: 23 Oktober-16 November 2024
- Pengumuman Hasil SKD CPNS: 17-19 November 2024
- Pelaksanaan SKB CPNS Non-CAT: 20 November-17 Desember 2024
- Penentuan Titik Lokasi Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) CPNS dengan CAT: 20-22 November 2024
- Penentuan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi: 23-25 November 2024
- Penarikan Data Final SKB CPNS: 26-28 November 2024
- Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT: 29 November-3 Desember 2024
- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT: 4-8 Desember 2024
- Pelaksanaan SKB CPNS: 9-20 Desember 2024
- Integrasi Nilai SKD dan SKB CPNS: 17 Desember 2024-4 Januari 2025
- Pengumuman Hasil CPNS: 5-12 Januari 2025
- Masa Sanggah: 13-15 Januari 2025
- Jawab Sanggah: 13-19 Januari 2025
- Pengolahan Seleksi Hasil Sanggah: 15-20 Januari 2025
- Pengumuman Pasca Sanggah: 16-22 Januari 2025
- Pengisian DRH NIP CPNS: 23 Januari-21 Februari 2025
- Pengusulan Penetapan NIP CPNS: 22 Februari-23 Maret 2025.
Penulis : Dian Nita Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV