Usai Program Biodiesel B30 Berjalan Lancar, Pemerintah Bersiap Naik ke Program B40
Kebijakan | 8 Oktober 2021, 09:46 WIBSementara itu, Ketua Harian Asosiasi Produsen Biofuels Indonesia (Aprobi) Paulus Tjakrawan, melihat positif upaya pemerintah untuk mengembangkan bahan bakar berbasis bio diesel ini dengan melakukan uji ketahanan yakni B40.
"Kami yakin dan optimistis B40 tetap dilanjutkan walaupun ditunda tahun ini. Kegiatan uji teknis B40 membuktikan komitmen pemerintah untuk mengimplementasikan program mandatori biodiesel," ungkap Paulus.
Baca Juga: Tebarkan Uang Sebagai Bentuk Protes, Petani Kelapa Sawit Minta Susbsidi Biodiesel Dicabut
Penulis : Fransisca Natalia Editor : Gading-Persada
Sumber : Kontan.co.id