Nestl Bangun Pabrik Rp3,14 T di Batang, Kepala BKPM: Izinnya Cepat dan Transparan
Ekonomi dan bisnis | 21 Mei 2021, 08:25 WIBNestlé Indonesia juga menandatangani nota kesepahaman dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Batang. Tujuannya, mengembangkan kemitraan dengan calon peternak sapi perah dan kelompok peternak untuk mengembangkan peternakan sapi perah dan bahan baku susu segar untuk pabrik baru tersebut.
Penulis : Dina Karina Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV