> >

Cocok Untuk Kaum Rebahan, Ini Keuntungan Investasi ORI019

Ekonomi dan bisnis | 29 Januari 2021, 11:49 WIB
Untuk membiayai APBN 2021, pemerintah menerbitkan Obligasi Negara Ritel (ORI) seri 019. (Sumber: Istimewa)

Baca Juga: Tak Disangka! Gara-gara Suka Mi Instan, Putri Arab Saudi Mau Investasi di Indonesia

Akhir tahun lalu, pemerintah menerbitkan ORI017 dan ORI018, yang masing-masing mampu menarik 42 ribu investor dan 26 ribu investor. Sebanyak 45%-46% merupakan investor baru. Sedangkan jika dicermati dari sisi usia, kisaran 30%-40% merupakan investor generasi milenial.

“Ini sesuatu yang positif karena harapannya generasi milenial punya budaya dan kesadaran mengenai manfaat investasi. Ke depan ketika dewasa, penghasilan meningkat, dia akan meningkatkan porsi investasi-nya,” pungkasnya.

Penulis : Dina-Karina

Sumber : Kompas TV


TERBARU