Mereka akan berhadapan dengan pasangan tuan rumah, Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi.
Jika melihat catatan pertemuan, kedua pasangan telah meraih satu kemenangan dari dua pertemuan sebelumnya.
Selain itu, juara French Open 2023, Jonathan Christie, akan bertemu dengan Lu Guang Zu dari China.
Jonathan Christie, yang akrab disapa Jojo, meraih gelar juara French Open 2023 setelah mengalahkan Li Shi Feng dalam pertandingan tiga gim dengan skor 16-21, 21-15, dan 21-14.
Hasil drawing China Masters 2023 dikutip dari Tournament Software:
Tunggal putra
Tunggal putri
Ganda putra
Ganda putri
Ganda campuran
Baca Juga: Jadwal Hylo Open 2023 Malam Ini: Apriyani/Fadia dan Ana/Tiwi Tanding
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV, Tournament Software
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.