Dengan absennya pemain asal Belgia itu, Bernardo Silva dan Jack Grealish harus bisa menjadi penyuplai bola untuk Erling Haaland yang akan menempati posisi ujung tombak.
RB Leipzig: Blaswich; Klostermann, Orban, Gvardiol, Raum; Schlager, Laimer; Szoboszlai, Forsberg, Werner; Silva.
Pelatih: Marco Rose
Baca Juga: Manchester City Kembali Terjerat Masalah FFP, Komentar Jose Mourinho pada 2020 Viral Lagi
Manchester City: Ederson; Walker, Akanji, Ake; Rodri, Bernardo; Mahrez, Gundogan, Foden, Grealish; Haaland.
Pelatih: Pep Guardiola
Pertandingan ini bisa disaksikan melalui layar kaca SCTV pada Kamis (23/2/2023) mulai pukul 02.45 WIB.
Selain itu, duel RB Leipzig vs Man City juga bisa ditonton melalui live streaming di aplikasi dan website Vidio yang akan kick-off pukul 03.00 WIB.
Untuk link live streaming RB Leipzig vs Man City bisa diakses melalui tautan di bawah ini.
Baca Juga: Hasil Liga Champions: Real Madrid Bantai Liverpool di Anfield, Napoli Tak Terhentikan di Jerman
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.