Sementara itu, empat tim terakhir yang berada di jalur ketiga diisi oleh Rusia yang akan menyambut Polandia, serta Swedia yang harus melewati tantangan dari Republik Ceko.
The semi-finals are set for the European play-offs!
— FIFA World Cup (@FIFAWorldCup) November 26, 2021
One team from each of the 3 paths will reach the #WorldCup pic.twitter.com/cvkFwdzQoX
Tanggal untuk babak play-off Piala Dunia 2022 Zona Eropa berlangsung tahun depan selama jeda internasional di bulan Maret.
Semifinal play-off akan berlangsung pada Kamis 24 Maret, dengan final berlangsung satu minggu kemudian, pada 29 Maret.
Sementara untuk play-off Piala Dunia di zona lainnya, wakil dari Asia (AFC) akan melawan wakil dari Amerika Selatan (CONMEBOL).
Sedangkan wakil dari zona Oceania (OCF) akan dihadapkan dengan wakil dari Amerika Utara (CONCACAF).
The intercontinental play-offs for places at the 2022 #WorldCup have been drawn pic.twitter.com/jhcTyTaeMv
— FIFA World Cup (@FIFAWorldCup) November 26, 2021
Semifinal 1: Skotlandia v Ukraina
Semifinal 2: Wales v Austria
Semifinal 3: Rusia v Polandia
Semifinal 4: Swedia v Republik Ceko
Semifinal 5: Italia v Makedonia Utara
Semifinal 6: Portugal v Turki
Baca Juga: Belanda, Negara ke-12 yang Dipastikan ke Putaran Final Piala Dunia 2022
Sumber : FIFA/The Athletic
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.