Kompas TV nasional peristiwa

Catat Tanggalnya, Ini Kondisi Cuaca dari BMKG buat Pemudik saat Libur Nataru

Kompas.tv - 21 Desember 2022, 05:05 WIB
catat-tanggalnya-ini-kondisi-cuaca-dari-bmkg-buat-pemudik-saat-libur-nataru
Ribuan pemudik bersepeda motor mulai datang dari Sumatera ke Pulau Jawa melewati Pelabuhan Merak, Jumat (6/5/2022). (Sumber: Kompas.com/Rasyid Ridho)
Penulis : Johannes Mangihot | Editor : Hariyanto Kurniawan

Kemudian perairan selatan Jawa, perairan selatan Bali, perairan selatan Lombok, perairan selatan Sumbawa, perairan Pulau Sumba, Perairan barat Sulawesi Selatan, Selat Makassar bagian utara.

Baca Juga: BMKG Prediksi Akan Ada Cuaca Ektrem di Masa Mudik Libur Nataru

Perairan Halmahera, Laut Arafura bagian barat, Samudera Hindia selatan Nusa Tenggara Barat dan Samudera Hindia selatan Nusa Tenggara Timur.

"Kami perlu merekomendasikan kepada pihak terkait dimohon untuk melakukan persiapan mitigasi," ujar Dwikorita. 

Berikut provinsi yang berpotensi cuaca ekstrem dengan status Siaga;

21 Desember - 23 Desember 2022

1. Sebagian wilayah Aceh 
2. Sebagian wilayah Sumatra Utara
3. Sebagian wilayah Riau
4. Sebagian wilayah Jabar
5. Sebagian wilayah Jateng
6. Sebagian wilayah Jatim
7. Sebagian wilayah NTT
8. Sebagian wilayah Kalimantan barat
9. Sebagian wilayah Kaltim 
10. Sebagian wilayah Kaltara
11. Sebagian wilayah Maluku
12. Sebagian wilayah Papua. 

24 Desember 2022

1. Sebagian wilayah Jabar 
2. Sebagian wilayah Jatim
3. Sebagian wilayah Sulawesi Selatan 

25 Desember 2022 - 1 Januari 2023

1. Banten
2. Jabar
3. Jateng
4. DI Yogyakarta
5. Jatim
6. Bali
7. NTB
8. NTT
9. Sulawesi Selatan
10. Sulteng
11. Maluku

Hujan sedang hingga lebat 

1. Aceh
2. Lampung 
3. Sumatra Selatan
4. DKI Jakarta
5. Kalimantan Tengah
6. Kalsel
7. Maluku Utara 
8. Papua Barat
9. Papua

Untuk resolusi hingga level kecamatan dapat diakses di webside signature.bmkg.go.id


 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x