Baca Juga: Bluetooth Ternyata Berasal dari Nama Raja Viking yang Mempersatukan Denmark dan Norwegia
Selain mampu menyelesaikan SMA dan kuliahnya di waktu yang bersamaan, Wimmer adalah pendiri dari dua perusahaan start-up teknologi, Next Era Innovations dan Reflect Social.
“Banyak orang berpikir saya kehilangan masa kecil saya. Saya pun mengatakan kepada mereka bahwa saya memilikinya sepanjang hiudp saya,” tuturnya.
Baca Juga: Nuklirnya Dianggap Ancaman, Korea Utara Tuding Joe Biden Tetap Ingin Bermusuhan
Wimmer mengungkapkan dirinya telah tertarik dengan teknologi sejak masih bayi.
“Saya sangat tertarik. Pada usia 18 bulan dan memiliki iPad pertama, saya mulai berpikir bagaimana alat ini bekerja,” ujarnya.
Ia mengatakan memulai dengan segalanya dengan memupus minat yang seirus dalam pemrograman komputer saat berusia lima tahun.
Baca Juga: Empat Anak Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Makan Permen, Diyakini Berisi Ganja
“Saya tumbuh dari sana dan memperlajari lusinan bahasa. Semua saya pelajari sendiri. Jadi belajar dari trial dan error, video onlin dan sebagainya,” kata Wimmer.
Meski dirinya memiliki usia jauh lebih muda dari teman sekelasnya, Wimmer menegaskan ia memiliki hubungan yang baik dengan mereka.
Ia bahkan sempat dinominasikan sebagai penerima penghargaan Homecoming Court tahun lalu.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.