Kompas TV entertainment lifestyle

5 Beauty Hacks yang Justru Bisa Merusak Kulit

Kompas.tv - 29 Juni 2021, 14:30 WIB
5-beauty-hacks-yang-justru-bisa-merusak-kulit
Ilustrasi make up (Sumber: Instagram)
Penulis : Ade Indra Kusuma | Editor : Iman Firdaus

Jeruk nipis sudah sejak lama dipakai sebagai alternatif deodoran.

DIY-ers percaya kalo asam jeruk nipis bisa menghentikan keringat dan mengusir bakteri yang bikin ketiak bau.

Mungkin ini benar, tapi ternyata bahayanya lebih banyak daripada manfaatnya.

Karena kandungan asam alaminya, mengoles jeruk nipis di kulit ketiak yang sensitif bisa bikin iritasi dan terasa perih.

4. Setting Makeup Pakai Hairspray

Hairspray adalah kunci untuk menata hairstyle, tapi jangan dipake untuk makeup ya.

Tips ini sering dipakai bertahun-tahun meski sebenernya bisa membahayakan kulit kamu.

Alkohol dan bahan kimia berbahaya merupakan komposisi hairspray yang ngga boleh disemprot ke wajah.

5. Putih Telur untuk Masker

Ini yang paling sering, banyak orang percaya masker putih telur adalah rahasia mengusir komedo dan mengecilkan pori.

Ternyata, pakai putih telur untuk masker adalah suatu disaster.

Nggak cuma beresiko kena salmonella, beberapa DIY-ers mengaku mendapatkan reaksi negatif seperti pori-pori tersumbat dan muncul jerawat.

Nah, inilah deretan beauty hacks yang sebaiknya dihindari, agar tidak membuat kulitmu rusak, ya. 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x