Kompas TV ekonomi loker

BUMN Asabri Masih Buka Lowongan Kerja untuk D4/S1 Berbagai Jurusan, Ini Cara Daftarnya

Kompas.tv - 21 Juli 2024, 09:30 WIB
bumn-asabri-masih-buka-lowongan-kerja-untuk-d4-s1-berbagai-jurusan-ini-cara-daftarnya
Lowongan kerja Asabri 2024 (Sumber: asabri.co.id)
Penulis : Dian Nita | Editor : Gading Persada

5. Non Manajerial Staf Bidang Manajemen Transaksi - Divisi Akuntansi

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal Diploma IV (D4)/Sarjana (S1) Akuntansi;
  • Fresh graduate atau memiliki pengalaman kerja maksimal 1 (satu) tahun;
  • Memiliki pengetahuan dan pemahaman yang baik tentang PSAK;
  • Mampu menyiapkan entri jurnal, analisa, rekonsiliasi akun, dan membantu proses closing;
  • Memiliki kemampuan Microsoft Office, ERP, sistem akuntansi, komunikasi, dan berorientasi pada detail.

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 524 orang

Baca Juga: Ada Bibit Siklon Tropis 91W dan 92W, BMKG Prediksi Wilayah Indonesia Ini Hujan Lebat 21-22 Juli 2024

6. Non Manajerial Staf Bidang Administrasi dan Umum - Kantor Cabang Utama Jakarta

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D4/S1 terakreditasi, diutamakan jurusan Manajemen/Administrasi Bisnis atau jurusan lain yang relevan;
  • Terbuka untuk lulusan baru (fresh graduate), diutamakan memiliki pengalaman magang atau pengalaman sebelumnya dalam bidang administrasi dan umum akan menjadi nilai tambah;
  • Memiliki digital mindset dan literasi komputer yang baik;
  • Memiliki pengetahuan tentang asuransi dan tanggung jawab sosial lingkungan (TJSL);
  • Memiliki kemampuan pengelolaan arsip dan fungsi administrasi serta kemampuan komunikasi yang baik.

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 1590 orang

7. Non Manajerial Staf Bidang Layanan Pelanggan - Kantor Cabang Surabaya

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D4/S1 terakreditasi, diutamakan jurusan Sistem Informasi/Ilmu Komputer atau jurusan lain yang relevan;
  • Terbuka untuk lulusan baru (fresh graduate), diutamakan memiliki pengalaman magang atau pengalaman sebelumnya dalam bidang layanan pelanggan akan menjadi nilai tambah; 
  • Memiliki digital mindset dan kemampuan literasi komputer yang baik;
  • Memiliki pengetahuan tentang asuransi dan layanan pelanggan;
  • Memiliki kemampuan pengelolaan arsip dan fungsi administrasi serta kemampuan komunikasi yang baik;
  • Diutamakan berdomisili di Surabaya dan sekitarnya.

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 773 orang

8. Non Manajerial Staf Bidang Layanan Pelanggan - Kantor Cabang Pontianak

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D4/S1 terakreditasi, diutamakan jurusan Informatika/Ilmu Komputer/Akuntansi/Ekonomi/Komunikasi;
  • Terbuka untuk lulusan baru (fresh graduate), diutamakan memiliki pengalaman magang atau pengalaman sebelumnya dalam bidang layanan pelanggan akan menjadi nilai tambah;
  • Memiliki digital mindset dan kemampuan literasi komputer yang baik;
  • Memiliki pengetahuan tentang asuransi dan layanan pelanggan;
  • Memiliki kemampuan pengelolaan arsip dan fungsi administrasi serta kemampuan komunikasi yang baik;
  • Diutamakan berdomisili di Pontianak dan sekitarnya.

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 418 orang

9. Non Manajerial Staf Bidang Administrasi Dan Umum - Kantor Cabang Mataram

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D4/S1 terakreditasi, diutamakan jurusan Perpajakan/Administrasi Bisnis atau jurusan lain yang relevan;
  • Memiliki pengalaman magang atau pengalaman sebelumnya dalam bidang administrasi dan umum akan menjadi nilai tambah;
  • Memiliki digital mindset dan kemampuan literasi komputer yang baik;
  • Memiliki pengetahuan tentang asuransi, perpajakan, perencanaan, dan/atau anggaran;
  • Memiliki kemampuan pengelolaan arsip dan fungsi administrasi serta kemampuan komunikasi yang baik;
  • Diutamakan berdomisili di Mataram dan sekitarnya.

Dibutuhkan: 1 orang
Terdaftar: 228 orang

Cara Daftar

Pendaftaran lowongan kerja BUMN Asabri 2024 dilakukan secara online melalui https://rekrutmen.asabri.co.id.

Cara daftarnya dengan klik "Job Vacancy", kemudian login menggunakan email.

Setelah itu, klik lowongan kerja sesuai kualifikasi, kemudian isi form lamaran yang telah disediakan.


 

 




Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x