JAKARTA, KOMPAS.TV - PT Angkasa Pura Solusi (APS) membuka lowongan kerja bagi lulusan SMA/SMK hingga D3 untuk posisi lounge manager, saphire lounge manager, aviation security junior, aviation security basic, dan security.
Pendaftaran dilakukan secara online melalui laman recruitment.angkasapurasolusi.co.id.
Berikut kualifikasi dan dokumen yang harus disiapkan untuk melamar lowongan kerja di PT Angkasa Pura Solusi.
Lounge Manager
Kualifikasi:
Lampiran:
Batas akhir pendaftaran: 14 Oktober 2023.
Aviation Security Basic
Kualifikasi:
1. Warga Negara Indonesia, berusia minimal 18 tahun, maksimal 35 tahun
2. Pria dengan tinggi badan minimal 168 cm, proporsional
3. Wanita dengan tinggi badan minimal 162 cm, proporsional
4. Pendidikan minimal SMA/SMIK sederajat
5. Memiliki surat tanda kecakapan personil (STKP)/lisensi yang masih aktif
6. Sehat jasmani dan rohani dibuktikan dengan Surat Keterangan Dokter
7. Tidak bertato
8. Tidak bertindik (khusus pria)
9. Tidak buta warna dan tidak berkacamata
10. Berkelakuan baik dan tidak memiliki catatan kriminal dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
11. Berpenampilan menarik
12. Memiliki motivasi pribadi yang tinggi
13. Memiliki inisiatif dan kerja keras dalam bekerja
14. Memiliki emosional yang stabil
15. Memiliki kemampuan dan pengetahuan dalam penggunaan aplikasi teknologi informasi
16. Bersedia kerja shifting
17. Memiliki kecapakan dalam berbahasa Inggris
18. Berbadan sehat dan bebas narkoba dibuktikan dengan Surat Keterangan Bebas Narkoba
19. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Angkasa Pura Solusi
Baca Juga: 10 Kementerian/Lembaga yang Buka Formasi CPNS 2023 Terbanyak, Mana Saja?
Lampiran :
Batas akhir pendaftaran: 11 Oktober 2023.
Aviation Security Junior
Kualifikasi:
1. Warga Negara Indonesia, berusia minimal 18 tahun, maksimal 35 tahun
2. Pria dengan tinggi badan minimal 168 cm, proporsional
3. Wanita dengan tinggi badan minimal 162 cm, proporsional
4. Pendidikan minimal SMA/SMIK sederajat
5. Memiliki surat tanda kecakapan personil (STKP)/lisensi Junior yang masih aktif
6. Sehat jasmani dan rohani dibuktikan dengan Surat Keterangan Dokter
7. Tidak bertato
8. Tidak bertindik (khusus pria)
9. Tidak buta warna dan tidak berkacamata
10. Berkelakuan baik dan tidak memiliki catatan kriminal dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
11. Berpenampilan menarik
12. Memiliki motivasi pribadi yang tinggi
13. Memiliki inisiatif dan kerja keras dalam bekerja
14. Memiliki emosional yang stabil
15. Memiliki kemampuan dan pengetahuan dalam penggunaan aplikasi teknologi informasi
16. Bersedia kerja shifting
17. Memiliki kecapakan dalam berbahasa Inggris
18. Berbadan sehat dan bebas narkoba dibuktikan dengan Surat Keterangan Bebas Narkoba
19. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Angkasa Pura Solusi
Lampiran :
Batas akhir pendaftaran: 11 Oktober 2023.
Security
Kualifikasi:
Lampiran :
Batas akhir pendaftaran: 11 Oktober 2023.
Saphire Lounge Manager
Kualifikasi:
Lampiran :
Batas akhir pendaftaran: 14 Oktober 2023.
Baca Juga: BKN: 3.905 Pendaftar CPNS Berstatus TMS Per 26 September 2023, Apa Itu TMS dan Penyebabnya?
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.