Memanen Saffron, Rempah Termahal di Dunia
Jelajah dunia | 15 November 2020, 23:29 WIBSebagian besar saffron Kashmir tumbuh di Pampore, sebuah kota kecil yang terletak di selatan kota utama Kashmir, Srinagar.
Baca Juga: Perempuan Dan Rempah Sumsel
Di Kashmir, rempah saffron biasanya digunakan dalam Kehwa, teh hijau manis yang diseduh perlahan dengan kayumanis dan kapulaga, lalu diberi sentuhan pemanis kacang almond. Saffron juga digunakan dalam Wazwan, makanan tradisional dalam pernikahan Kashmir yang biasanya dimasak oleh para koki khusus yang mencakup lebih dari 30 hidangan.
Penulis : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV