Akta Kelahiran Hilang? Ini Cara Download dalam Format PDF dan Mencetaknya Sendiri
Teknologi | 5 September 2023, 21:45 WIBMisalnya, aplikasi Dukcapil Kota Semarang adalah SI D'nOK - Kota Semarang, Dukcapil Bantul adalah Disdukcapil Smart Bantul, Dukcapil Yogyakarta adalah Jogja Smart Service dan lainnya.
Jika sudah mengetahui aplikasi Dukcapil domisili Anda, berikut cara mengurus akta kelahiran online:
-
Unduh aplikasi Dukcapil kota/kabupaten domisili Anda
-
Buka aplikasi klampid via smartphone
-
Login dan pilih menu Akta Kelahiran
-
Unggah dokumen persyaratan berbentuk file pdf (hasil scan)4
-
Setelah itu, petugas Dukcapil akan melakukan verifikasi-validasi berkas
-
Jika proses selesai, petugas akan mengirim akta kelahiran baru dalam bentuk format PDF ke aplikasi atau email.
-
Ada bisa mencetak akta kelahiran sendiri dengan menggunakan kertas HVS A4 80gram.
Penulis : Dian Nita Editor : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV