5 Amalan Malam Nuzulul Quran 2024, Keutamaannya Mendapat Berkah dan Ampunan Allah SWT
Beranda islami | 27 Maret 2024, 10:46 WIBUntuk mendapat keberkahan, ampunan dan pahala ada amalan yang diamalkan pada malam Nuzulul Qur'an sebagai wujud peringatan atas peristiwa maha agung dan mulia tersebut.
Baca Juga: Doa Pembuka Rezeki untuk Usaha agar Mengalir dari Segala Penjuru, Bisa Dibaca di Pagi Hari
Amalan Malam Nuzulul Quran
Menurut sebagian para ulama amalan pertama dan utama adalah
- Membaca Al-Quran
- Memperbanyak baca Al-Quran
- Itikaf, yaitu berdiam diri di masjid, sesuai ketentuan Itikaf seraya membaca Al-qur'an, berzikir, berdoa, dan melaksanakan salat malam, seperti salat sunat tahajut, salat hajat, dll.
- Memperbanyak salat malam
- Memperbanyak doa sesuai hajat
Penulis : Dian Nita Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV