> >

Calon Jemaah Haji Lansia Capai 30 Persen, Kemenag Jakarta Siapkan Berbagai Fasilitas Pendukung

Agama | 23 Mei 2023, 14:50 WIB
Lebih dari 30 persen calon jemaah haji Indonesia merupakan lansia di atas 65 tahun. (Sumber: Kemenag.go.id)

Baca Juga: Saudi Tambah 8 Ribu Kuota Haji Indonesia, Menag Yaqut Siapkan Skema: Semua Usulan Kami Tampung

Sebagai informasi, pemerintah menyiapkan kuota haji sebanyak 221.000 yang terdiri dari 203.320 haji reguler dan 17.680 kuota haji khusus.

Kloter pertama calon jemaah haji Indonesia akan diberangkatkan ke Tanah Suci pada 24 Mei 2023 besok.

Mereka akan berangkat ke Madinah untuk menjalani ibadah Arbain sebelum berangkat ke Makkah.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU