> >

Tak Terbatas Waktu, Ini Zikir yang Paling Disukai Allah

Beranda islami | Diperbarui 29 Januari 2022, 12:04 WIB
Ilustrasi berzikir, doa, membaca niat. (Sumber: Shutterstock via kompas.com)

Zikir Subhanallah wa bihamdihi artinya begitu dalam ‘Maha Suci Allah dengan segala puji kepada-Nya’.

Anda bisa mempraktikkan dzikir ini tiap hari. Bisa dibaca dan diamalkan dari dalam hati ketika kita beraktivitas maupun ketika memandangi segala karunia-Nya yang ada di sekitar kita.

Dicintai sekaligus dekat dengan-Nya adalah impian tiap muslim seperti kita, bukan? Mulailah dengan mengamalkan zikir yang disukai-Nya ini.

Semoga kita semua selalu dalam lindungan-Nya. Amin. Wallahu a’lam bisshowab.

Baca Juga: Beli Soto Bayar Dengan Doa

 

Penulis : Dedik Priyanto Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU