> >

Kopda Hendrianto, Prajurit TNI yang Gugur di Papua Dapat Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Papua maluku | 26 Desember 2023, 12:10 WIB
Komandan Korem (Danrem) 032/Wirabraja Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI Rayen Obersyl memberikan keterangan pers di Padang, Selasa, (26/12/2023). (Sumber: Antara)

Baca Juga: 1 Prajurit Gugur Ditembak KKB di Maybrat Papua Barat Daya, Terkena Tembakan di Bagian Kepala

Brigjen Rayen mengatakan bahwa prajurit dari Batalyon Infanteri 133 Yudha Sakti ini telah bertugas sejak 24 Maret 2023. Sejak kedatangan prajurit TNI, sekitar 70 persen masyarakat di Kabupaten Maybrat yang sebelumnya melakukan eksodus kembali ke rumahnya.

Personel TNI memiliki tugas utama menjaga keamanan dan keselamatan para warga sipil di Kabupaten Maybrat.

 

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Gading-Persada

Sumber : Antara, Kompas TV


TERBARU