> >

BMKG: Awas Wilayah Pesisir NTT Berpotensi Rob Selama Beberapa Hari

Bali nusa tenggara | 11 April 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi banjir rob  yang terjadi salah satunya akibat fenomena perigee (Sumber: Kompastv/Ant).

Agung mengimbau masyarakat untuk selalu waspada dan siaga mengantisipasi dampak rob.

Ia menyarankan warga di wilayah pesisir pulau yang berpotensi terdampak rob agar selalu siap mengevakuasi diri beserta barang-barang berharga ke tempat yang lebih aman ketika terjadi rob.

Penulis : Danang Suryo Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Antara


TERBARU