> >

P3SM Kalbar & Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Sangau Gelar Pelatihan dan Sertifikasi

Kalimantan | 5 April 2023, 16:10 WIB
Pelatihan dan Sertifikasi di Kabupaten Sanggau (Sumber: Foto: Yenni Fiantisari)

"Di mana kebijakan turunan Undang-Undang tersebut juga tertuang dalam peraturan pemerintah (PP) nomor 22 tahun 2020, sebagaimana diubah dengan peraturan pemerintah (PP) nomor 14 tahun 2021, beserta peraturan atau kebijakan turunannya," ucap Erwinsyah.

P3SM Kalbar berharap, uji kompetensi yang digelar di Kabupaten Sanggau bisa melahirkan tenaga terampil atau tenaga ahli yang kompeten dan dapaat bersaing di dunia jasa konstruksi.

Peserta Sertifikasi & Pelatihan di Kabupaten Sanggau (Sumber: Foto: Yenni Fiantisari)

Salah satu peserta asal Kabupaten Sanggau Theodora Ririn yang mengikuti diklat sertifikasi kompetensi kerja ini, menyampaikan bahwa kegiatan berjalan baik, nyaman dan lancar. Ia pun mengaku bersyukur bisa mengikuti diklat di P3SM. Ia juga bilang, penjelasan yang diberikan narasumber dan asesor mudah dimengerti dan memberi masukan serta arahan positif.

Penulis : KompasTV-Pontianak

Sumber : Kompas TV


TERBARU