Jelang Muktamar ke-48 Muhammadiyah, Gibran Kebut Pengerjaan Shelter Manahan
Berita daerah | 2 November 2022, 16:59 WIBBaca Juga: Eross Sheila on 7 Aransemen Mars Muktamar Muhammadiyah ke-48, Ini Lirik Lagunya
Ia mengatakan selama ini yang bisa mendukung langsung tumbuhnya ekonomi adalah UMKM.
"Saya rasa baik Solo maupun di Solo Raya banyak UMKM yang secara langsung mendukung kegiatan ekonomi, baik terkait makanan khas, batik. Mas Gibran juga punya komitmen tinggi, artinya muktamar dengan kehadiran banyak orang harus bisa membawa dampak positif, yakni meningkatkan pertumbuhan ekonomi," katanya.
Penulis : Fransisca Natalia Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV