> >

Cegah Hepatitis Akut, Ini Arahan Dinkes Madiun untuk Puskesmas dan Warga

Kesehatan | 16 Mei 2022, 11:19 WIB
Ilustrasi seorang anak menderita penyakit hepatitis. (Sumber: Kompas.com)

Kemudian, menggunakan alat makan sendiri, memakai masker, menjaga jarak serta menghindari kontak dengan orang sakit.

Baca Juga: Cegah Hepatitis Misterius Akut, Layanan Kesehatan di Kota Madiun Bersiaga

Anies juga mengimbau masyarakat untuk segera membawa anggota keluarga yang memiliki gejala penyakit hepatitis ke puskesmas atau layanan kesehatan lain.

"Masyarakat jika menjumpai keluarga memiliki gejala seperti diare, muntah, kulit kuning, dan urine berwarna gelap yang timbul secara mendadak, agar segera ke puskesmas atau layanan kesehatan untuk memastikan hepatitis biasa atau etiologi," pungkasnya.

Penulis : Nadia Intan Fajarlie Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Antara


TERBARU