Temukan Pungli di Sekolah, Bobby Nasution Ultimatum Kepsek: Uang Itu Besok Harus Dikembalikan!
Peristiwa | 17 Februari 2022, 03:00 WIBBaca Juga: Pemerintah Targetkan Ekonomi di Tahun 2023 Tumbuh 5,3 sampai 5,9 Persen
Sebelumnya, sejumlah orang tua siswa mendatangi Wali Kota Medan bermaksud mengadukan permintaan uang transportasi oleh pihak sekolah sebesar Rp20.000 hingga Rp50.000 per siswa.
"Kami tidak masalah diminta uang transportasi oleh kepala sekolah, pak. Tidak mungkin ibu (kepala sekolah) itu tidak dikasih, karena kami mendapatkan PIP. Kami ini semua orang susah, pak," kata Rini.
Selain itu, lanjut dia, ada 29 orang siswa yang tidak dapat mencairkan bantuan dana PIP, padahal mereka belum ada mengambil bantuan tersebut dari rekening bank.
Baca Juga: Ekspor Produk Otomotif Perdana Indonesia, Dua Juta Mobil Toyota Fortuner Diekspor ke Australia
"Begitu mau diambil, bantuan sudah tidak ada lagi. Dari informasi yang diperoleh, bantuan PIP itu sudah dikembalikan kepada pemerintah pusat," tutur Rini.
Penulis : Tito Dirhantoro Editor : Deni-Muliya
Sumber : Antara