> >

Cuaca Jakarta Hari Ini, BMKG: Waspada Hujan Petir dan Angin Kencang Siang hingga Sore

Peristiwa | 26 November 2021, 06:05 WIB
Ilustrasi BMKG menunjukkan cuaca hari ini, Jumat (26/11/2021) sebagian wilayah DKI Jakarta pada siang hingga sore diguyur hujan petir. (Sumber: The West Australian via tribunnews)

Prakiraan cuaca ini berlaku mulai hari ini Jumat, 26 November pukul 07.00 WIB hingga Sabtu, 27 November 2021 dini hari.

Perlu diketahui, sepanjang hari ini, suhu udara di wilayah DKI Jakarta akan berada di kisaran 24-33 derajat celcius.

Untuk kelembaban udara, BMKG mencatat berada mulai 60 hingga 95 persen.

Baca Juga: BMKG: 9 Wilayah Berikut Terancam Cuaca Ekstrem, Dampak Siklon Tropis Paddy

 

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV/BMKG


TERBARU