Dukung Uji Klinik Vaksin Merah Putih, Khofifah Siap Jadi Relawan Pertama
Berita daerah | 9 November 2021, 17:37 WIBBaca Juga: Khofifah Undang Atlet PON ke Gedung Negara Surabaya: Terima Kasih Pahlawan Olahraga Jawa Timur!
Di samping itu, Khofifah mengungkapkan, hingga saat ini sudah cukup banyak orang yang mendaftar sebagai relawan uji klinik Vaksin Merah Putih.
Dengan demikian, Khofifah berharap, bakal semakin banyak pihak yang mendukung setiap proses pengembangan dari vaksin karya anak bangsa tersebut.
"Sebagai Ketua Ikatan Alumni Unair, saya bangga dengan Unair yang telah memberikan persembahan terbaik bagi negeri ini," tutur Khofifah.
"Saya tegaskan kembali bahwa saya akan menjadi orang yang berdiri di depan untuk mendorong suksesnya uji klinik Vaksin Merah Putih tahap pertama, kedua, dan ketiga," tutur Khofifah.
Penulis : Aryo Sumbogo Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV