> >

Dua Bukti yang Bikin Bupati Bantul Yakin PPKM di Wilayahnya Bakal Turun Level

Update corona | 1 Oktober 2021, 14:37 WIB
Ratusan pemulung dan warga di sekitar Tempat Pembuangan Sampah Terpadu (TPST) Piyungan Bantul mengikuti vaksinasi massal, Senin (13/9/2021). (Sumber: Switzy Sabandar/KOMPAS.TV)

Saat ini selter Covid-19 di Bantul juga banyak yang kosong dan tingkat keterisian tempat tidur rumah sakit atau bed occupancy rate juga sudah normal.

Akan tetapi, bupati Bantul memilih untuk tetap membuka selter, sehingga ketika diperlukan sewaktu-waktu langsung bisa berfungsi.

Penulis : Switzy Sabandar Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU