> >

Kasus Covid-19 Melonjak, 34 Pasien di RSUD Sidoarjo Tunggu Giliran Masuk Ruang Perawatan Isolasi

Update corona | 21 Juni 2021, 22:10 WIB
Ilustrasi. Seorang perawat RSUD Bogor, Kota Bogor, Jawa Barat, memeriksa kasur ketika menyiapkan tempat tidur tambahan seiring lonjakan kasus Covid-19, Rabu (16/6/2021). (Sumber: Kompas.id/RONY ARIYANTO NUGROHO )

Hal itu diduga karena pasien mengabaikan gejala ringan dan baru berobat setelah kondisinya parah.

Berdasarkan data Satgas Covid-19 Provinsi Jatim, jumlah kasus terkonfirmasi positif di Sidoarjo sampai dengan Minggu (20/5/2021) sebanyak 11.684 orang.

Dari jumlah tersebut, sebanyak 10.974 orang dinyatakan sembuh dan 637 orang meninggal. Jumlah kasus aktif yang tercatat hanya 73 orang.

Mengacu pada data tersebut, terdapat penambahan kasus konfirmasi baru sebanyak 18 orang dalam sehari. Penambahan jumlah kasus harian itu meningkat dibandingkan sebelumnya, Sabtu (19/6/2021), sebanyak 17 orang.

Baca Juga: 2 Tim Medis RSUD Sidoarjo Meninggal Dunia Terpapar Corona

Penulis : Fransisca Natalia Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU