Akses Internet di Jayapura Terputus
Berita daerah | 1 Mei 2021, 19:03 WIB”Biasanya kami mendistribusikan informasi pantauan cuaca harian melalui media sosial. Mudah-mudahan masalah gangguan jaringan internet segera teratasi,” ujar Esri.
Dari kejadian tersebut, total sudah terjadi empat kali masalah terputusnya kabel fiber optik di Perairan Papua. Kejadian pertama di Perairan Biak-Jayapura pada 20 April 2015. Kali kedua di Perairan Sarmi akibat gempa pada 17 Oktober 2017.
Kali ketiga, kabel fiber putus akibat gempa di Perairan Sarmi-Biak pada 6 April 2018. Serta kali ini kabel fiber putus pada 30 April 2021 juga di Perairan Sarmi.
Baca Juga: Tinjau Vaksinasi di Jayapura, Menkes Minta Lansia Diutamakan
Penulis : Fransisca Natalia Editor : Hariyanto-Kurniawan
Sumber : Kompas TV