> >

Mau Bebas Macet di Jakarta? Ikuti Saran Gubernur Anies: Jalan Jam 2 Pagi

Peristiwa | 31 Januari 2021, 10:00 WIB
Anies Baswedan (Sumber: Dokumentasi Pemprov DKI Jakarta)

Baca Juga: Anies Baswedan Ditantang Gelontorkan Dana 1 Triliun Buat Reboisasi Kawasan Hutan Bogor

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan saat memperlihatkan foto kesunyian Jalan Sudirman Jakarta Pusat saat penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) April-Mei 2020 (Sumber: Tangkapan layar virtual zoom via Kompas.com)

Seperti foto karya Susi Meiti yang memperlihatkan arus lalu lintas hening di Jalan Sudirman-Thamrin pada saat PSBB berlangsung. 

"Susi Meiti menunjukan downtown Jakarta Jalan Sudirman yang senyap," imbuh Anies.

Dia kemudian mengatakan, momentum yang ditangkap Susi mungkin tidak akan terulang lagi di hari-hari ke depan.

Baca Juga: Anies Baswedan Ditantang Gelontorkan Dana 1 Triliun Buat Reboisasi Kawasan Hutan Bogor

Itu karena mulai ada protokol kesehatan untuk melakukan aktivitas di luar rumah selama pandemi berlangsung.

"Tapi dulu ketika bulan April-Mei sunyi betul. Ketika kita mengatakan harus ke rumah, semua betul-betul di rumah. Ini beautyfull gambaran indah, bukan indah semata-mata fotonya, ini menceritakan sunyinya Jakarta," tandas Anies Baswedan.

Penulis : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU