> >

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Maluku, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami

Peristiwa | 19 Januari 2021, 14:32 WIB
Ilustrasi: Gempa Bumi. Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Maluku, BMKG Pastikan Tak Berpotensi Tsunami. (Sumber: Kompas.com/Shutterstock)

Sementara itu, Kepala Seksi Data dan Informasi BMKG Stasiun Ambon, Andi Azhar Rusdin mengatakan, gempa tersebut tidak dirasakan warga karena pusat gempa yang sangat dalam dan jauh dari permukiman warga.

"Gempanya sangat dalam dan jauh dari permukiman warga jadi tidak dirasakan," ujar dia.

Baca Juga: Banjir Bandang Puncak Bogor, Bupati Ade Yasin: Korban Nyawa Tidak Ada

Ia pun memastikan gempa tersebut tidak berpotensi menimbulkan tsunami sehingga warga diminta tetap tenang.

"Gempa itu juga tidak berpotensi tsunami ya," ujar dia.

 

Penulis : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU