Pendaftaran Poltekkes Kemenkes 2024 Dibuka, Ini Link, Syarat dan Cara Daftarnya
Kampus | 6 Maret 2024, 07:30 WIBPendaftaran Poltekkes Kemenkes 2024 bisa dilakukan melalui laman https://simama-poltekkes.kemkes.go.id/. Berikut caranya.
- Kunjungi laman https://simama-poltekkes.kemkes.go.id/
- Buat akun terlebih dahulu
- Mengisi data dengan benar
- Kemudian pilih program studi
5. Unggah dokumen yang diperlukan serta memenuhi persyaratan yang ditentukan.
Jadwal Pendaftaran Poltekkes Kemenkes 2024
- Pendaftaran: 1 Maret 2024-3 Mei 2024
- Pelaksanaan CBT periode I: 8 Mei 2024 - 13 Mei 2024
- Pelaksanaan CBT periode 2: 21 Mei 2024- 26 Mei 2024
- Pemeringkatan dan nominasi: 27 Mei 2024 - 28 Mei 2024
- Pengumuman hasil seleksi CBT: 29 Mei 2024
- Pendaftaran dan pelaksanaan uji kesehatan: 30 Mei 2024-5 Juni 2024
- Nominasi uji kesehatan: 06 Juni 2024-7 Juni 2024
- Pengumuman kelulusan akhir: 8 Juni 2024
- Registrasi calon mahasiswa baru: Ditetapkan oleh masing-masing Poltekkes
Penulis : Dian Nita Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV