Cerita Mengerikan Windy Cantika Sebelum Bertanding di SEA Games 2019
Kompas sport | 2 Desember 2019, 14:51 WIB“Tenang saja, di sini papah sudah ada yang jagain. Tetap semangat ya, kasih yang terbaik buat papah,” kata Ayahnya kepada Cantika, lewat telepon seluler, di malam terakhir jelang pertandingan itu.
Dukungan dan motivasi sang ayah inilah yang membuat Cantika tetap bersemangat selama bertarung di SEA Games 2019.
“Ini SEA Games pertama, bisa mecahin rekor, alhamdulillah karena Allah, karena orang tua, karena pelatih juga,” ucap Cantika, seraya bersyukur dan tabah.
Penulis : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV