> >

Pelatih Australia Yakin Menang saat Hadapi Bahrain dan Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sepak bola | 30 Agustus 2024, 17:39 WIB
Pelatih timnas Australia, Graham Arnold. (Sumber: AP Photo/Hassan Ammar, File)

“Bermain dua kali dalam lima hari memberi saya opsi untuk menurunkan semua pemain jika memang diperlukan,” katanya.

"Tetapi yang penting adalah kami mendapatkan perpaduan dan racikan yang tepat di lapangan, dan satu-satunya fokus saya saat ini adalah Bahrain dan memulai dengan benar," tutur Arnold.

Australia memulai putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dengan menjamu Bahrain pada 5 September 2024.

Lima hari berselang, Jackson Irvine dan kawan-kawan giliran bertandang ke Jakarta untuk menghadapi Timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada 10 September 2024. 

Baca Juga: Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Arab Saudi dan Australia Menunggu

 

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU