Cristiano Ronaldo Guncang Liga Saudi, Baru Main 5 Kali, Langsung Ancam Top Skor!
Sepak bola | 26 Februari 2023, 16:18 WIBTiga gol Ronaldo pun membuahkan skor 0-3 untuk kemenangan Al-Nassr sekaligus mengukuhkan klub tersebut di puncak klasemen SPL.
Ronaldo menorehkan rata-rata gol per pertandingan yang lebih baik dibanding pesaing-pesaingnya di papan top skor.
Ronaldo mencetak rata-rata 1,6 gol per pertandingan, lebih tinggi dari Talisca (0,93 gol per pertandingan).
Torehan impresif di atas membuat peluang Ronaldo untuk mengamankan posisi top skor Liga Saudi di akhir musim terbuka lebar.
Ronaldo dan kawan-kawan bakal melanjutkan kampanye SPL 2022/23 pada Sabtu (4/3) mendatang, lawan Ittihad FC.
Baca Juga: Kata Ronaldo Usai "Ngamuk" di Arab Saudi, Borong 4 Gol Al Nassr dan Pecahkan Rekor Fantastis 500 Gol
Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV