Harga Tiket Final Piala Dunia 2022 Argentina lawan Perancis, Termahal Rp24 Juta
Sapa qatar | 16 Desember 2022, 11:32 WIBBaca Juga: Piala Dunia 2022: Fernando Santos Resmi Mundur dari Portugal, Mourinho Gantinya?
Seperti diketahui, Prancis datang ke Qatar sebagai juara bertahan Piala Dunia. Sebagai favorit turnamen, mereka sukses memenuhi ekspektasi dan lolos ke final.
Fakta menarik lainnya, Prancis sukses memutus kutukan juara bertahan yang selalu tersingkir di fase penyisihan grup.
Lain itu, Prancis mengikuti jejak Argentina (1986, 1990), Brasil (1994, 1998), Belanda (1974, 1978), hingga Jerman (1986, 1990) sebagai tim yang berhasil lolos ke final Piala Dunia dalam dua edisi beruntun.
Baca Juga: Daftar Pemain dengan Koleksi 2 Trofi Piala Dunia, Kylian Mbappe Selanjutnya?
Penulis : Kiki Luqman Editor : Iman-Firdaus
Sumber : Kompas TV