Bentrok Kontra Persik Kediri, Borneo FC Diminta Lanjutkan Tren Positif
Kompas sport | 9 September 2021, 20:57 WIB"Kami meminta kepada pemain agar melupakan pertandingan melawan Persebaya. Euforia ditinggalkan dan fokus melawan Persik," kata Amir, dikutip dari borneofc.id.
Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga 1 Indonesia 2021-22 Pekan ke-1: Borneo FC di Puncak
"Kami memulai lagi dengan hasil 0-0 dan kami harus berjuang untuk mengubah hasil menjadi kemenangan bagi Borneo FC," tegasnya.
Lain itu, Pesut Etam kemungkinan besar akan kehilangan bomber asingnya, Francisco Rodrigues. Walau demikian, Gomes sepertinya belum akan memasang Boaz Salossa sebagai starter.
Penulis : Gilang Romadhan Editor : Fadhilah
Sumber : Kompas TV/Bornoefc.id