Ini Indikator Gugus Tugas Buat Tentukan Daerah Siap New Normal
Berita kompas tv | 30 Mei 2020, 22:25 WIBAdapun 11 indikator bagi daerah untuk menerapkan new normal yakni;
- Penurunan jumlah kasus positif selama dua minggu sejak puncak terakhir (target lebih dari 50 persen)
- Penurunan jumlah kasus probable selama dua minggu sejak puncak terakhir (target lebih dari 50 persen)
- Penurunan jumlah meninggal dari kasus positif
- Penurunan jumlah meninggal dari kasus probable
- Penurunan jumlah kasus positif yang dirawat di rumah sakit
- Penurunan jumlah kasus probable yang dirawar di rumah sakit
- Kenaikan jumlah sembuh dari kasus positif
- Kenaikan jumlah selesai pemantauan dari probable (ODP dan PDP)
- Jumlah pemeriksaan spesimen meningkat selama dua minggu
- Positivity rate
- Rt-angka reproduksi efektif <1
Penulis : Johannes-Mangihot
Sumber : Kompas TV