Pemerintah Beri Izin Warga di Bawah 45 Tahun Boleh Beraktivitas Lagi
Berita kompas tv | 11 Mei 2020, 16:54 WIBSehingga, lanjut Doni, secara fisik, mereka memang terlihat lebih sehat ketimbang kelompok rentan.
"Kelompok muda di bawah 45 tahun secara fisik mereka sehat, punya mobilitas tinggi, dan kalau terpapar, mereka belum tentu sakit karena tak ada gejala," tutur Doni.
Doni menambahkan, langkah ini merupakan salah satu upaya pemerintah untuk memutus rantai PHK (pemutusan hubungan kerja) yang dilakukan sejumlah perusahaan.
Penulis : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV