> >

Bersama WHO, 22 Rumah Sakit di Indonesia, Ikut Uji Klinis Obat Covid-19

Berita kompas tv | 25 April 2020, 08:45 WIB
Menteri Kesehatan RI, Terawan Agus Putranto (Sumber: KompasTV)

9.RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo, Jakarta

10.RSUD Dr. Moewardi, Solo

11.RSUP Persahabatan, Jakarta

12.RSUP Prof. Dr. Kandou, Manado

13.RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo, Makassar

14.RSJ Prof. Soerojo, Magelang

15.RSUP Dr. M. Djamil, Padang

16.RS Univ. Airlangga, Surabaya

17.RSUD Arifin Achmad, Pekanbaru

18.RSUD Dr. Achmad Mochtar, Bukit Tinggi

19.RSUD Dr. Saiful Anwar, Malang

20.RS YARSI, Jakarta

21.RSPAU Dr. Esnawan Antariksa, Jakarta

22.RSUP Sanglah, Bali

Terkait pelaksanaan, Irmansyah mengatakan obat penelitian sudah didistribusikan ke-8 RS, lima diantaranya sudah siap melaksanakan pengujian karena distribusi obat sudah tiba di RS.

Kelimanya telah mempunyai 3 dari 5 kelompok terapi yakni kelompok yang diberikan Hydroxychloroquine, kelompok dengan lopinavir/ritonaviraluvia, dan kelompok pengobatan standar pelayanan RS. 

 

Penulis : Yuilyana

Sumber : Kompas TV


TERBARU