> >

Jokowi Buka Kemungkinan Larang Masyarakat Mudik Jelang Idul Fitri

Berita kompas tv | 9 April 2020, 15:47 WIB
Presiden Joko Widodo atau Jokowi saat konferensi pers (Konpers) soal update penanganan virus corona (Covid-19) di Istana Bogor, Jawa Barat, Minggu (15/3/2020) (Sumber: Kompas TV)

Baca Juga: Gubernur Sulsel Larang PNS Mudik

Karena itu, pemerintah mengeluarkan kebijakan dengan menyalurkan bantuan sosial kepada warga terdampak pandemi Covid-19.

"Tapi sekali lagi pemerintah menganjurkan untuk tidak mudik. Dan tadi sudah saya sampaikan penyaluran bantuan sosial di Jabodetabek untuk warga agar warga mengurungka niat untuk mudik," kata dia.

Selain itu pemerintah juga akan menekan arus mudik dengan sejumlah pembatasan. Termasuk dengan pembatasan transportasi umum dan kendaraan pribadi.

Penulis : Tito-Dirhantoro

Sumber : Kompas TV


TERBARU