> >

Tak Perlu Panik, Harga Masker di Apotek Ini masih 2 ribu per Lembar

Berita kompas tv | 4 Maret 2020, 17:20 WIB
Masker N95 sebagai alat pelindung diri (APD) petugas media yang dijual di salah satu toko penyedia alat kesehatan di Jalan A Yani, Bontang Selatan. Harga masker tersebut meroket usai wabah virus corona muncul belakangan ini. (Sumber: TRIBUNKALTIM.COM/ FACHRI R)

Sementara di penjual online lainnya, harga masker dengan merek yang sama dijual Rp300 ribu per box dengan isi 50 lembar.

Masih dengan masker bermerek Sensi bahkan dijual seharga Rp899 ribu per box dengan isi 50 lembar. Harga masker di Bukalapak tak jauh berbeda. Harga masker Sensi dijual di kisaran Rp450 ribu Rp500 ribu per box dengan isi 50 lembar.

Baca Juga: Di Sukoharjo Batman dan Gundala Kampanye Khasiat Rempah-rempah Buat Cegah Virus Corona

Sementara jenis masker N95 relatif cukup mahal. Harganya berada di atas Rp 1 juta per box. Contohnya, sekotak masker N95 dengan jenis 3M 8210 yang dijual Rp1,7 juta untuk isi 20 pcs.

 

Penulis : Johannes-Mangihot

Sumber : Kompas TV


TERBARU