DPR Minta Evakuasi WNI Positif Corona Lewat Jalur Laut
Berita kompas tv | 22 Februari 2020, 12:46 WIBNamun demikian, kata Dasco, pemerintah perlu berkoordinasi dengan otoritas Jepang mengenai tindakan medis terutama terhadap empat WNI yang dinyatakan positif virus corona.
Baca Juga: Dampak Corona Travel Merugi
“Proses pemulangan sudah tinggal menunggu putusan presiden. Tapi untuk yang terjangkit di Jepang sudah ada protype pencegahan. Dan ikuti saja, agar yang sakit bisa pulih dan kembali sehat,” kata Dasco.
Sebelumnya, Pemerintah Indonesia mengupayakan pemulangan WNI terjangkit virus corona yang tengah di rawat dua rumah sakit berbeda di Jepang, yakni Kota Chiba dan Tokyo.
Menurut Direktur Perlindungan WNI Kementerian Luar Negeri Judha Nugraha, upaya pemulangan sampai saat ini masih dibahas bersama oleh otoritas terkait di Jepang.
Penulis : Tito-Dirhantoro
Sumber : Kompas TV